Tips Daun Pisang Layu Secara Instan

Kadang ada orang yang suka masak dengan daun pisang tapi males dan ribet...

Kadang, saat mau di tum atau disemat pasti tu daun malah pecah dan air jadi bleber keluar..

Kalau saya pake trik ini:


  1. Jemur dibawah sinar matahari, cara ini sudah ada dari jaman purba, ahaha...cari tempat yang bersih untuk menjemur, dan jangan lupa dicuci dulu sebelum digunakan.
  2. Dikukus(seperti gambar), potong-potong daun sesuai yang akan kita butuhkan, cuci bersih kemudian kita kukus sebentar sampai daun lemas. Hati-hati saat mengambil daun yang masih panas, uap kukusannya bias "membakar" jari.
  3. Ditaruh diatas teko air saat memasak, bisa magicom waktu kita masak nasi, atau pake cara yang hamper sama dan tuh daun bisa nangkring diatasnya.
  4. Selamat mencoba^^

Komentar